
Aisyiyah Harus Lakukan Transformasi Digital
LPPAPWAJATENG.ORG-Perkembangan teknologi berimbas pada semua aspek kehidupan termasuk ada pengelolaan organisasi. Organisasi perempuan seperti Aisyiyah mau tidak mau merespon keadaan tersebut dengan melakukan transformasi digital. Hal itu dipaparkan oleh dosen Universitas Negeri Semarang Drs. Kasmui, M.Si yang menjadi narasumber dalam Rapat Koordinasi Lembaga Penelitian dan Pengembangan Aisyiyah (LPPA) se-Jawa Tengah yang berlangsung di Wisma Kartini…